Cara Charger iPhone yang Benar Agar Baterai Tetap Sehat

Kabel charger
Sumber :
  • Freepik.com

5. Charger iPhone hingga 80 persen 

Banyak yang belum tahu berapa persen sebaiknya iPhone di charger sebenarnya dalam iPhone ini tergantung dari intensitas pengguna ponsel tersebut misal apabila Anda ingin menggunakan iPhone dengan identitas tinggi anda hanya perlu mengisi dayanya hingga 80% saja 

Karena pengguna iPhone yang ingin mempunyai intensitas tinggi pastinya akan membuat perangkat tersebut gampang panas, apabila anda mengisi charger hanya pada angka 80% ini merupakan batas aman untuk antisipasi agar ponsel Anda tidak mengalami kenaikan suhu yang lebih parah lagi,

Selain itu mengisi daya berhenti hingga angka 80% ini akan menghasilkan tenaga listrik yang sangat ideal sehingga dapat meringankan beban baterai dan bikin baterai iPhone jadi lebih awet 

6. Charger iPhone hingga mencapai 

Anda juga bisa mencharger iPhone hingga angka 100 meski secara teori angka 80% lebih lama dan memaksimalkan pengisian daya Jadi kesimpulannya Anda boleh memilih untuk Charger iPhone hingga 80% atau 100% dengan menjadikan kondisi suhu ponsel Anda sebagai tolak ukur 

Namun apabila iPhone anda tidak terpapar oleh suhu yang panas yang ekstrem maka sah-sah saja mengisi baterai daya hingga mencapai 100%