Kembali Hadir dengan Spek Unggul! Intip Bocoran Terbaru Spesifikasi iQOO 13
Minggu, 23 Juni 2024 - 22:29 WIB
Sumber :
- Gadget VIVA
Smartphone ini juga dibekali dengan layar panel AMOLED datar 2K dan fitur sidik jari ultrasonik.
Menurut keterangan rahasia, ponsel tersebut akan dibekali dengan chipset Snapdragon 8 Gen 4. Smartphone ini juga dibekali dengan baterai berkapasitas tinggi mencapai 6000mAh, ponsel ini juga akan mendukung fitur pengisian cepat kabel 100W + nirkabel 50W.
Sedangkan untuk kameranya akan memiliki tiga lensa di bagian belakang dan kamera selfie punch-hole di bagian depan
Pengaturan kamera belakangnya terdiri dari kamera utama 50MP, kamera sudut ultra lebar 50MP, dan lensa telefoto periskop 50MP 3x.