7 Langkah Sederhana agar Baterai Laptop Tidak Cepat Bocor

Ilustrasi Menulis / Belajar / Menghitung / Mendata (Depan Laptop)
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

4. Jangan Charge Terlalu Lama

Mungkin kamu berpikir mengisi daya semalaman bisa bikin baterai penuh terus, tapi kebiasaan ini justru bisa merusak baterai. Usahakan untuk mencabut charger saat baterai sudah penuh atau setidaknya di atas 90%.

5. Atur Pengaturan Daya Laptop

Setiap laptop punya pengaturan daya yang bisa disesuaikan. Kamu bisa pilih mode hemat daya saat tidak sedang melakukan pekerjaan berat. Selain itu, matikan fitur atau aplikasi yang tidak diperlukan agar konsumsi daya lebih efisien.

6. Lakukan Kalibrasi Baterai Secara Berkala

Kalibrasi baterai bisa membantu menjaga akurasi indikator baterai laptopmu. Caranya, gunakan laptop sampai baterai habis, lalu isi ulang sampai penuh tanpa gangguan. Lakukan ini setiap beberapa bulan sekali.

7. Update Perangkat Lunak