Gamers Wajib Tahu, Ini 4 Smartphone Gaming Terbaik di Tahun 2024

Ponsel Gaming
Sumber :
  • Pinterest

Meskipun tidak diposisikan sebagai ponsel gaming khusus, Samsung Galaxy S24 Ultra ternyata mampu memberikan pengalaman bermain game yang sangat memuaskan.

Ditenagai oleh chipset Snapdragon 8 Gen 3 tercepat saat ini, dipadukan dengan RAM hingga 12GB dan penyimpanan internal hingga 1TB, serta layar Dynamic AMOLED 2X yang memukau, ponsel ini mampu menjalankan game-game berat dengan lancar tanpa lag.

Sistem pendingin vapor chamber yang besar juga memastikan suhu perangkat tetap terkendali saat digunakan dalam waktu lama.

2. Asus Rog Phone 7

ASUS kembali memukau para penggemar gaming dengan ROG Phone 7. Ditenagai oleh chipset Snapdragon 8 Gen 2 yang gahar, smartphone ini siap melahap semua game berat dengan lancar.

Ditunjang RAM LPDDR5X 8533 Mbps super cepat dan penyimpanan internal luas, ROG Phone 7 memberikan pengalaman gaming yang tak tertandingi.

Fitur-fitur pendukung seperti Snapdragon Elite Gaming dan Armoury Crate semakin menyempurnakan performa gaming.