Laptop Sering Eror dan Mati Sendiri? Coba 3 Tips Ampuh Berikut
Kamis, 21 November 2024 - 14:40 WIB
Sumber :
- Buka Penjadwal Tugas di menu mulai Windows.
- Buka menu "Tindakan" dan pilih "Buat tugas dasar".
- Setelah muncul jendela baru, ketik nama dan deskripsi yang membantu Anda mengingat alasan Anda menetapkan tugas ini untuk mematikan komputer. Lalu, klik "Berikutnya".
- Pilih opsi, seperti harian atau bulanan, lalu tekan "Berikutnya" .
- Tetapkan tanggal dan waktu tertentu agar komputer Anda mati secara otomatis. Klik "Berikutnya" untuk melanjutkan.
- Pilih opsi "Mulai program" lalu pilih "Berikutnya"
- Klik "Telusuri" untuk membuka jendela baru.