Cara Jitu Merawat HP Lipat Agar Awet dan Tidak Gampang Rusak

Infinix Zero Flip
Sumber :

Walaupun HP lipat dirancang untuk dilipat, jangan membukanya dan menutupnya terlalu sering. Lakukan dengan pelan dan hati-hati agar engsel tidak rusak. 

• Bersihkan Engsel Secara Berkala 

Gunakan sikat kecil dan lembut untuk menghilangkan debu dan kotoran yang menumpuk pada bagian engsel. Pastikan engsel terbebas dari kotoran agar dapat dilipat dengan lancar. 

• Hindari Benturan Keras 

Lindungi HP lipat dari benturan keras yang dapat merusak engsel atau komponen lainnya pada perangkat. 

Perawatan Lainnya 

• Gunakan Casing