Ferdy Sambo Lolos Hukuman Mati, Kejaksaan: Kami Hormati Putusan MA

Kamaruddin Simanjutak
Sumber :
  • YouTube

"Mempertahankan putusan itu, sampai proses hukum sampai manapun," kata dia.

Kemudian, Kamaruddin menjelaskan bahwa pihak keluarga mendiang Brigadir J tetap mengikuti proses putusan banding Sambo Cs hari ini. Namun mereka hadir secara daring.

"Dari kampung halamannya mereka mengikuti pembacaan putusan banding secara online," ucapnya.