Bukan Kadar Sianida, Hakim Lebih Cenderung Jadikan CCTV sebagai Fakta di Sidang Jessica
Minggu, 15 Oktober 2023 - 19:11 WIB
Sumber :
- Screenshot berita VivaNews
"Tapi kami selaku hakim memiliki independensi dikesampingkan, mana yang lebih relevan, kami justru masuk ke dalam fakta lewat CCTV, baru sianida dicokok di kopi, ditelan. Hanya hitungan detik, karena hal ini kami sudah mempelajari karakteristik sianida, hanya hitungan detik bisa membuat seseorang kolaps hingga meninggal dunia," imbuhnya
Lebih lanjut, Doktor Binsar Gultom menambahkan, bahwa dasar faktual tersebut yang paling urgent bagi Majelis Hakim untuk mengambil putusan.
“Faktanya dia (Wayan Mirna) mati seketika kondisi sebelumnya sehat. Kalau pun entah bermacam barang bukti itu tidak menjadi peduli bagi kami,” pungkasnya.