Mengejutkan, Teka-Teki Peran dan Motif MR Alias Danu Dibongkar Anak Sulung Yosep Hidayah

Peristiwa Pembunuhan, Kuasa Hukum Danu (Achmad Taufan) - Subang
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

"mungkin gak selain merasa bersalah Danu gak dapet apa yg dijanjikan Yosep makanya dia buka suara," tulis pengguna media sosial lainnya.

"Merinding teu sih pas ngomong Kamana wae dituturkeun ku aing.. Ceunah ." tulis warganet.

"danu kyanya di datengin trs almarhum ya merasa bersalah... tpi peran danu apa ya karna dia melihat kejadian ?" tanya warganet penasaran.

Hal mengejutkan datang dari anak sulung korban, Youries Raja Amanullah. Sejumlah tanya yang dilontarkan publik tentang motif dan peran MR mau membuka diri kasus tersebut disebut-sebut oleh Youris.

Dalam sebuah keterangannya, Youries mengatakan bahwa pasca meninggalnya Tuti dan Amel, Yosep langsung menonaktifkan dirinya sebagai ketua Yayasan Bina Prestasi Nasional. Yosep juga berencana menunjuk Danu (MR) sebagai Bendahara Yayasan.

Yoris bersama istri dan pengacaranya

Photo :
  • Berbagai Sumber

"Dua hari setelah kejadian itu, papah (Yosep) pernah minta saya untuk mencairkan uang yayasan," kata Youries.