Israel dan Hamas Terus Berselisih, Begini Sikap Mesir dan Qatar

Bantuan kemanusiaan untuk Palestina
Sumber :
  • Istimewa

Kabinet Israel akhirnya menyepakati perjanjian gencatan sejata dengan pasukan Hamas Palestina, yang dimediasi oleh Qatar, Selasa 21 November 2023.

Rezim Benjamin Netanyahu mau menahan diri selama empat hari, setelah Hamas menyetujui untuk membebaskan sandera Israel.

"Ini keputusan sulit yang diambil malam ini," ucap Netanyahu dilansir VIVA Militer dari Al Jazeera.