Bantah Kumpulkan Kades dan Lurah Ikuti Bimtek, Kejari Kabupaten Bogor: Inisiasi Pemkab

Kantor Kejari Kabupaten Bogor
Sumber :
  • Istimewa

“Makannya silahkan di cek ke desa apakah kejaksaan yang mengundang atau mengadakan kegiatan tersebut. Makannya saya sering sosialisasi terkait dengan Jaga Desa, dan itu memang diantusias oleh Kades, jadi tidak benar apabila kejaksaan mengadakan kegiatan tersebut apalagi mengumpulkan seluruh kades untuk tujuan tertentu apalagi Pilpres dan Pemilu, itu tidak ada,” tegasnya.

Marjuki juga selalu menghimbau kepada para kades, jika ada sosialisasi atau Bimtek yang tidak jelas keuangannya agar tidak diikuti.

“Makannya saya, dalam sosialisasi juga saya mengatakan apabila ada Bimtek yang tidak bisa di pertanggungjawabkan keuangannya jangan dipaksakan,” imbaunya.