Prabowo Sindir Pemimpin Omon-Omon, Yakin Rakyat Indonesia Mau yang Kerja Nyata

Prabowo Subianto.
Sumber :
  • viva.co.id

Prabowo mengatakan, ia datang ke Medan untuk menyapa sebanyak mungkin pendukung dan perwakilan dari berbagai daerah di Sumatera Utara.

Ia juga mengapresiasi bantuan dari netizen, media sosial, dan awak media yang telah menyebarkan visi dan misinya kepada rakyat Indonesia.

Prabowo Subianto.

Photo :
  • Viva.co.id

"Kita bersyukur kita dibantu oleh teman-teman dari netizen, media sosial dan para awak media. Hal ini agarku apa yang kita sampaikan bisa dimengerti oleh seluruh lapisan rakyat kita," tegas Prabowo.