Gandeng Slank, Survei Ganjar-Mahfud Melejit Teratas di Jabar
Minggu, 28 Januari 2024 - 20:36 WIB
Sumber :
- Istimewa
Arief mengatakan, survei Ganjar-Mahfud meningkat di Jabar bila bedasarlan wilayah,berada di Kota Bandung, Cirebon, dan Bekasi.
Sedangkan survei untuk partai politik, paling banyak memilih PDIP di Kabupaten Cirebon dan Kota Bandung. Bersaing ketat dengan Gerindra, serta PKS, yang juga tiba tiba surveinya meningkat.