Viral Gerakan Sholat Paspampres saat Menjaga Presiden Jokowi

Viral Gerakan Sholat Paspampres saat Menjaga Presiden Jokowi
Sumber :
  • Tangkap layar

Momen unik tersebut sontak mendapat berbagai respons dari warganet di media sosial, ada yang mengaku baru pertama kali melihatnya, ada juga yang memuji profesionalitas para Paspampres.

“Keren, mereka melakukan 2 kewajiban sekaligus,” komentar salah seorang warganet.

“semua Paspampres dari semua presiden gitu deh kayaknya..kan mereka ada semua SOP nya,” tulis warganet.