Dedi Mulyadi Dicegat di Bandung Barat, Didesak Maju di Pilgub Jabar

Dedi Muyadi di Bandung Barat
Sumber :
  • Istimewa

Usai mengantar Ocah, KDM pun dicegat oleh sejumlah warga. Mereka tidak hanya meminta foto bersama tapi juga menyampaikan langsung dukungan agar ia maju sebagai Calon Gubernur Jawa Barat. “Kan bapak dicalonkan jadi Gubernur oleh Gerindra, itu sudah pasti. Kita siap dukung dan mengikuti terus Kang Dedi,” kata seorang bapak berbaju merah.

Dedi Mulyadi kemudian mempertanyakan jika dicalonkan oleh Gerindra apakah warga akan turut mendukung atau tidak. “Siap dukung Kang Dedi jadi Gubernur,” teriak warga kompak. (**)