Terbongkar, Ternyata Ini Medsos yang Digunakan Artis untuk Dapatkan Uang Tambahan
Selasa, 6 Agustus 2024 - 21:35 WIB
Sumber :
VIVAJabar – Di jaman teknologi ini, media sosial (medsos) merupakan hal yang tidak terpisahkan dari kehidupan masyarakat.
Bahkan tidak hanya menjadi ruang berbagi dan berekspresi, media sosial juga bisa menjadi sarana untuk mendapatkan uang. Kerennya, ini bisa menjadi sumber penghasilan.
Di antara banyak media sosial yang ada, TikTok kerap disebut-sebut sebagai aplikasi penghasil cuan yang populer. Bahkan, banyak selebritis yang memiliki penghasilan dari TikTok.
Ternyata, TikTok memiliki sebuah program yang bisa memberi keuntungan bagi para penggunanya.
Sebuah informasi yang dirilis oleh viva.co.id bahkan merinci cara mendapatkan uang dari TikTok:
1. Bergabung dalam Program Afiliasi