Warga Batak PSBI Nyatakan Dukungan ke Cagub Jabar Dedi Mulyadi di Pilkada 2024
Kamis, 3 Oktober 2024 - 11:55 WIB
Sumber :
- Istimewa
“Kemarin juga keluarga besar Sirait membuat acara di Bandung tapi waktunya bentrok dan sampai hari ini belum. Bahkan marga Sirait sekarang menyediakan rumah pemenangan di Bandung,” katanya.