Kabar Mengejutkan dari Megawati Hangestri, Pilih Korea daripada Pemain Kuota Asing
Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:06 WIB
Sumber :
VIVAJabar – Ditengah kebahagiannya bersama Red Sparks Megawati Hangestri harus tetap menghadapi masa kontraknya dengan Red Sparks hampir habis.
Kabar mengejutkan datang dari Megawati Hangestri bahwa ia tidak akan mendaftarkan diri ke kuota pemain asing. Tentu kabar ini banyak yang menyayangkan keputusan Megawati Hangestri karena telah menyiakan kesempatan besar dalam karirnya.
Megawati Hangestri Pertiwi
Photo :
- -