Biografi Si Leher Beton, Mike Tyson
Minggu, 6 Agustus 2023 - 21:01 WIB
Sumber :
- Screenshot berita VivaNews
Ketika dia berusia 2 tahun, ayahnya meninggal dunia, yang menyebabkan krisis keuangan. Dia memiliki kakak laki-laki, Rodney dan seorang kakak perempuan, Denise yang meninggal pada tahun 1990.
2. Sering Kena Bully
Saat kecil, dia sering menjadi sasaran empuk bullying. Untuk mengatasi hal tersebut, ia membuat gaya street fightingnya yang berujung pada tindakan kriminal.
Hingga mencapai usia 13 tahun, dia telah ditangkap sekitar 38 kali.
3. Mengidolakan Muhammad Ali
Ketika Tyson dipenjara di masa mudanya, legenda tinju Muhammad Ali mengunjungi penjara tempat dia menjalani hukuman.