Liga 1: Prediksi Pertandingan Persebaya vs Arema FC

Laga Liga 1, Persebaya Surabaya vs Arema FC
Sumber :
  • VIVA/Lucky Aditya

VIVA Jabar – Prediksi pertandingan Persebaya Surabaya vs Arema FC dalam lanjutan Liga 1 matchday ke 13 di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu 23 September 2023, pukul 15.00 WIB.

Pada pertandingan sebelumnya, Persebaya Surabaya menelan kekalahan atas Madura United dengan skor 0-3. Dalam laga tersebut, Persebaya Surabaya harus dikagetkan dengan gol cepat di menit ke ditorehkan Jaja melalui tendangan penalti.

Setelah tertinggal satu gol, Persebaya Surabaya mencoba membuka serangan untuk mengejar ketertinggalan. Namun buka gol penyeimbang, mereka malah kecolongan dua gol tambahan dibukukan Lulinha (48') dan Junior Brandao (83').

Sementara di pertandingan sebelumnya, Arema FC harus puas meraih satu poin setelah ditahan imbang tanpa gol Persita Tangerang. Dalam laga tersebut, Arema FC terlihat menciptakan peluang, namun hingga paruh pertama berakhir belum ada gol terjadi.

Di babak kedua, Arema FC melakukan beberapa pergantian pemain untuk memecahkan kebutuhan. Namun hingga laga benar-benar berakhir belum ada gol terjadi untuk kedua tim.

Duel Persebaya Surabaya vs Arema FC diprediksi akan berjalan alot. Kedua tim sama-sama memiliki kualitas pemain luar biasa. Namun Tim Bajul Ijo sedikit diuntungkan setelah akan bermain di hadapan pendukungnya.

Prediksi Susunan Pemain

Persebaya Surabaya: Andika Ramadhani, Arief Catur, Dusan Stevanovic, Kadek Raditya, Reva Adi, Andre Oktaviansyah, Jose Pedro Valente, Song Uiyoung, Bruno Moreira Paulo Victor, Sho Yamamoto

Arema FC: Julian Schwarzer, Maulana Syarif, Charles Raphael De Almeida, Johan Farizi, Syaeful Anwar, Jayus Hariono, Sudut Pablo Dendy Santoso, Ginanjar Wahyu, Gustavo Almeida, Muhammad Rafi.

Head To Head

18-02-20 Persebaya Surabaya vs Arema FC 4-2

06-11-21 Arema FC vs Persebaya Surabaya 2-2

23-02-22 Persebaya Surabaya vs Arema FC 1-0

01-10-22 Arema FC vs Persebaya Surabaya 2-3

11-04-23 Persebaya Surabaya vs Arema FC 1-0.

5 Pertandingan Terakhir Persebaya Surabaya

12-08-23 Persebaya Surabaya vs Persita Tangerang 1-0

18-08-23 Persebaya Surabaya vs PSM Makassar 1-0

26-08-23 PSS Sleman vs Persebaya Surabaya 0-0

03-09-23 Persebaya Surabaya vs Borneo FC 2-1

17-09-23 Madura United vs Persebaya Surabaya 3-0

5 Pertandingan Terakhir Arema FC

14-08-23 Arema FC vs RANS Nusantara FC 0-1

20-08-23 Persija Jakarta vs Arema FC 2-2

28-08-23 Arema FC vs Persikabo 1973 1-0

01-09-23 Bhayangkara FC vs Arema FC 0-2

16-09-23 Arema FC vs Persita Tangerang 0-0.