Jay Idzes Absen di Laga Perdana Timnas Indonesia Kontra Tanzania

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes.
Sumber :
  • PSSI

Keempat pemain ini siap mengisi kekosongan dan menjaga pertahanan Timnas Indonesia tetap kokoh.

Dengan persiapan yang matang dan dukungan penuh dari para pendukung, Timnas Indonesia siap menghadapi tantangan di FIFA Matchday Juni 2024 dan kualifikasi Piala Dunia 2026.

Dukungan dan doa dari seluruh rakyat Indonesia akan menjadi kekuatan tambahan bagi skuad Garuda dalam meraih prestasi gemilang.