Momen Bersejarah Cetak Gol Perdana Rafael Stuick di Liga Australia
Selasa, 5 November 2024 - 12:35 WIB

Sumber :
VIVA Jabar –Rafael Stuick pernah mulai mencetak gol pada pertama kalinya bersama Brisbane Roar di Liga Australia.
Setelah beberapa menit Rafael diturunkan oleh pelatih Ruben ia telah membobol gawang Sydney dan bola pun masuk ke gawang.
Ya hanya dengan delapan menit gol yang tidak lepas dengan kejelian Rafael dalam memposisikan diri mencari ruang.
Dalam hal ini Rafael masuk Kelapangan dengan menggantikan posisi Walid Jalur dengan posisi gelandang, dalam hal ini Rafael Stuick masuk dalam meningkatkan daya dobraknya

Rafael Struick saat Indonesia vs Irak
Photo :
- PSSI
Dalam proses gol ini Rafael Stuick mulai dari lini kedua untuk memasuki kotak penalti dan hal ini dapat dilihat pada ruang yang terbuka setelah Brisbane roll mampu merebut bola dari daerah yang dipertahankan oleh Sidney FC.