Asnawi Mangkualam Optimis Indonesia Jadi Negara ASEAN Dapat Tembus Piala Dunia 2026

Asnawi Mangkualam
Sumber :

"Sekarang Timnas Indonesia semakin berkembang. Banyak pemain yang berkualitas sekarang di Timnas Indonesia," tutur Asnawi. 

"Jadi, kami bisa melaju ke ranking 100. Ya inilah yang kami tuju. Kami juga ingin melaju ke putaran final Piala Dunia 2026," sambungnya.

Dalam sebuah peningkatan permainan itu telah membuat Asnawi cukup percaya diri bahwa Timnas Indonesia tersebut akan segera lolos ke ajang Piala Dunia 2026. 

"Saya yakin jika kami bisa ke sana, kami akan mencoba lolos ke sana. Karena saat ini kami bisa melaju ke ronde berikutnya," lanjut Asnawi. 

"Rencana jangka panjangnya, kami ingin terus bersaing setiap tahun, kami bisa bermain rutin di Piala Dunia," tukasnya.