Media Vietnam Waspadai 2 Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Marselino Ferdinan Selebrasi Usai Cetak Gol ke Gawang Arab Saudi
Sumber :

"Sebelum menonjol dalam kemampuan menyerangnya saat ini, tim Indonesia memiliki kemampuan bertahan dan serangan balik yang sangat baik. Dengan seniornya, Asnawi Mangkualam yang memimpin lini pertahanan, kemampuan bertahan Indonesia di Piala AFF 2024 ini tidak bisa dianggap remeh," tulis Soha VN.

Dengan begitu media Vietnam telah meningkatkan kepada pelatih Vietnam untuk tidak menganggap remed Timnas Indonesia apalagi saat ini dia belum pernah menang dalam tiga pertandingan beruntun dalam menghadapi Timnas Indonesia.*