Erick Thohir Ancam Shin Tae yong Jelang Kontra Filipina

Pelatih Timnas Indonesia - Shin Tae-yong
Sumber :
  • Screenshot berita tvonenews.com

"Lawan Vietnam, seperti hitungan kalah terhormat, kalo bisa seri luar biasa. Tadi malam, pemain-pemain menunjukkan permainan yang baik," ujar Erick.

"Jadi, saya akan minta lagi seluruh tim ya untuk kembali sama - sama bersatu. pelatih juga fokus ke targetnya, melawan Filipina ini harus menang," ucap Erick.

Kekalahan Timnas Indonesia dari Vietnam telah menggeser Indonesia pada peringkat kedua klasemen grup B dengan nilai 4 poin sedangkan untuk Vietnam telah berada di puncak klasemen grup B piala AFF 2024 dengan 6 poin.

Meskipun dengan begitu peluang untuk Marselino Ferdinan dan kawan-kawan untuk maju ke semifinal masih terbuka lebar dan Indonesia otomatis harus lulus ke semifinal Piala AFF 2024 jika memang menang saat menghadapi Filipina. 

Apabila intinya Timnas Indonesia ditahan imbang oleh Filipina maka Timnas Indonesia juga dapat lulus ke semifinal.*