Armada Shin Tae-yong Gagal ke Semi Final Piala AFF 2024, Usai Ditaklukan Filipina 0-1

Shin Tae-yong
Sumber :

Bjorn Kristensen yang maju sebagai eksekutor tidak menyia-nyiakan peluang. Dengan tenang, dia menjebol kiper Indonesia, Cahya Supriadi.

Indonesia coba menyamakan kedudukan. Namun, hingga pertandingan berakhir tak ada gol tambahan tercipta. Dalam laga lainnya, Vietnam sukses melibas Myanmar 5-0 di Viet Tri Stadium. Vietnam dan Filipina dipastikan lolos ke semifinal, sedangkan Indonesia harus tersingkir.