Mertua Pratama Arhan Perlihatkan Rumah Pengantin Baru, Netizen: Zizahnya Mana?
Kamis, 24 Agustus 2023 - 19:16 WIB
Sumber :
- Instagram Erick Thohir
“Kita ada di rumah pengantin baru,” pungkas aya Zize tersebut.
Melihat unggahan ayah Zize itu, Netizen nampak senang, seolah turut berbahagia atas hidup baru yang dijalani Zize dan Arhan.
Kendati demikian, banyak pula dari netter yang menanyakan keberadaan putri anggota DPR RI yang baru saja dinikahi pesepakbola timnas Indonesia tersebut.
“Hahaha gemes zizahnya mana,” kata netizen di TikTok.
“Zize dari kemarin ga nongol-nongol padahal ditungguin,” kata yang lain.
“Zahh kamu ke mana sih, kok 2 hari ini gak muncul,” ujar yang lain mencari Azizah Salsha.