3 HP Gaming Terbaik Rp1 Jutaan untuk Pecinta Mobile Legends

Ponsel Gaming
Sumber :
  • Pinterest

Tecno Pova 5 juga dilengkapi dengan kamera utama 50MP, kamera selfie 8MP, dan fitur NFC untuk kemudahan transaksi. Harga yang terjangkau, hanya sekitar Rp1.8 jutaan. 

Fitur Lengkap Vivo V40 Lite, Punya Kamera AI yang Bikin Foto Kamu Keren Abis

3. Infinix Note 30: Layar Lebar, Visual Memukau

Infinix Note 30

Photo :
  • -
Siapa Saja 4 Hero Tersakit di Late Game, Ini Jawabannya

Infinix Note 30 hadir dengan layar yang sangat luas, sehingga kamu bisa menikmati visual game dengan lebih puas. Selain itu, performanya juga sangat baik berkat chipset Helio G99 dan RAM 8GB. 

Baterai 5000mAh dengan fast charging 45 watt menjamin daya tahan yang lama. Infinix Note 30 juga dilengkapi dengan speaker stereo dan fitur NFC. Harganya pun ekonomis, dimulai dari Rp1.9 jutaan.

Cara Menjadi Midlaner Terkuat Pada Game Mobile Legends Bang Bang

Ketiga smartphone gaming seharga satu jutaan ini menawarkan kinerja yang handal, RAM besar, dan fitur menarik untuk pengalaman bermain Mobile Legends yang maksimal. Pilihan terbaik tergantung pada kebutuhan dan preferensi Anda.