Rekomendasi 4 iPhone Terbaik Harga di Bawah Rp10 Juta di Oktober 2024

iPhone 12
Sumber :
  • Pinterest

VIVAJabar Siapa bilang untuk memiliki iPhone harus merogoh kocek dalam-dalam? Dengan semakin banyaknya pilihan iPhone di pasaran, Anda bisa mendapatkan perangkat berkualitas dengan harga yang lebih terjangkau. 

Vivo X200 Resmi Meluncur Global, Gimana Ya Spesifikasinya?

Berikut beberapa rekomendasi iPhone yang masih layak dipertimbangkan di tahun 2024:

1. iPhone 11 64 GB

Oppo Find X8 Series Meluncur: Smartphone Flagship dengan Dimensity 9400, Usung Fitur Magic Compose

Meskipun sudah dirilis beberapa tahun lalu, iPhone 11 masih sangat mumpuni untuk penggunaan sehari-hari. Kamu bisa mendapatkannya dengan harga mulai dari Rp6 jutaan.

Spesifikasi iPhone 11 64 GB:

  • OS: iOS 13, bisa di-upgrade ke iOS 17.5 
  • Chipset: Apple A13 Bionic (7 nm+) 
  • CPU: Hexa-core (2×2.65 GHz Lightning + 4×1.8 GHz Thunder) 
  • GPU: Apple GPU (4-core graphics) 
  • RAM: 4 GB 
  • Internal Memori: 64 GB 
  • Layar: 6.1 inci, 828 x 1792 piksel, 19.5:9 ratio 
  • Kamera Utama: 12 MP, f/1.8 + 12 MP, f/2.4 
  • Kamera Depan: 12 MP, f/2.2
  • Baterai: 3.100 mAh 
  • Dimensi: 150.9 x 75.7 x 8.3 mm 
  • Berat: 194 g 
  • Warna: Black, Green, Yellow, Purple, Red, White
Desain dan Spesifikasi Bocor! Galaxy A26 Andalkan Chipset Ini

2. iPhone 11 128 GB

Halaman Selanjutnya
img_title