Ceo Xiaomi Segera Umumkan HyperOS 2.0 Global
Sabtu, 16 November 2024 - 19:50 WIB
Sumber :
HyperOS 2.0 menghadirkan banyak fitur menarik yang memungkinkan pengguna untuk memiliki pengalaman yang jauh lebih baik.
Baca Juga :
ZTE Luncurkan RedMagic 10 dan RedMagic 10 Pro+: Smartphone Gaming dengan Performa Mengagumkan
Sistem operasi ini patinya akan menjalankan gadget Xiaomi secara maksimal.
Beberapa fitur utama yang menonjol pada pembaruan ini sepertu UI multitasking yang lebih baik, kamera dan editor dengan teknologi AI untuk pemrosesan gambar yang lebih cerdas, kinerja game yang dioptimalkan melalui Game Turbo 6.0, dan pengoptimalan desain kontrol suara serta kecerahan yang terinspirasi Android 15 sekaligus iOS 18.
Adanya HyperOS 2.0 ini diharapkan dapat memberikan pengalaman yang maksimal untuk setiap pengguna.
Lei Jun telah mengonfirmasi kehadiran HyperOS 2.0 akan menyebar ke banyak perangkat selain Xiaomi 14G dalam waktu dekat.