Oppo Reno 13 Sudah Lolos Sertifikasi Nih, Kapan Ya Peluncurannya?

Oppo Reno 13
Sumber :

Sebagai catatan, Oppo Reno 12 Pro versi internasional kabarnya akan hadir dengan spesifikasi berbeda dari Reno 12 Pro versi China, terutama dari segi chipset. Oppo Reno 13 Pro kemungkinan masih mempertahankan tradisi tersebut.

Huawei Mate 70 Pro+ dan Mate 70 RS: Flagship dengan Desain Mewah dan Performa Tangguh