Sharp Aquos R9 Debut di Tanah Air, Gimana Spesifikasinya?

Sharp Aquos Sense9
Sumber :

Secara fisik, Aquos R9 Pro dibekali dengan layar PRO IGZO LTPO OLED berdiagonal 6.7 inci dan memiliki resolusi 1.440 x 3.120 piksel serta refresh rate 240 Hz.

Xiaomi Andalkan Layar OLED untuk HP Kelas Menengah dan Premium di Masa Mendatang

Sementara itu, Aquos R9 reguler dibekali dengan layar PRO IGZO LTPO OLED 6.5 inci dan resolusi 1.080 x 2.340 piksel serta telah didukung refresh rate 240 Hz.

Perangkat ini juga telah dibekali dengan baterai 5.000 mAh dan menjalankan sistem operasi Android 14 dengan tiga kali peningkatan OS.

Redmi Persiapkan Redmi Turbo 4 Pro dengan Baterai Jumbo 7000 mAh?

Dari segi harga, Sharp Aquos R9 dan R9 Pro di Indonesia sayangnya masih belum diungkapkan oleh Sharp.

Namun, dengan spesifikasi premium yang ditawarkan, banyak yang penasaran berapa banderol yang akan dipatok Sharp.

Xiaomi Siapkan Integrasi Ikon Bertema di HyperOS 3 Setelah Stabil di Android 15