PPP Ultimatum KPU dan Bawaslu Soal Kisruh Lonjakan Suara PSI

Kaesang Pangarep diangkat menjadi Ketua Umum PSI
Sumber :
  • Tangkap layar

Mantan Ketua Umum PPP ini menegaskan bahwa jumlah suara per TPS hanya 300 suara, dan partisipasi pemilih rata-rata 75%. Adapun suara sah setiap TPS hanya 225 suara. Artinya, PSI menang 77% di 110 TPS.

Perolehan Suara Dedi Mulyadi Tertinggi di Jawa Barat

Hal tersebut menurut Romy tidak masuk akal. Dia pun meminta KPU dan Bawaslu tidak menutup mata atas penyimpangan itu.

“Mohon atensi KPU dan Bawaslu, operasi apa ini? Meminjam Bahasa Pak Jusuf Kalla, apakah ini operasi "sayang anak" lagi?” tulisnya.

AS Tunda Ucapan Selamat Kemenangan Prabowo, Ada Apa?