Jangan Ragu Mencoba! 6 Aplikasi Penghasil Uang Ini Terdaftar di OJK, Salah Satunya Shopee
Rabu, 19 Juni 2024 - 08:44 WIB
Sumber :
- Pexels.com
6. SnackVideo
Baca Juga :
Realme Neo 7: Smartphone Tangguh dengan Spesifikasi Canggih, Meluncur pada 11 Desember 2024
Aplikasi SnackVideo merupakan aplikasi yang serupa dengan TikTok dan ClipClaps. Aplikasi yang satu ini terbukti menghasilkan uang dan resmi. Pengguna dapat membuat dan menonton video yang tersedia di laman utama untuk memperoleh koin. Koin-koin yang terkumpul dapat ditukarkan menjadi uang.