Terkuak Alasan KDM Dukung Prabowo Subianto

Prabowo Subianto dan Kang Dedi Mulyadi
Sumber :
  • Istimewa

Menurut KDM, Prabowo yang kini menjabat sebagai Menteri Pertahanan itu adalah sosok yang ikhlas dan rela berkorban demi negara.

Warga Menangis Bahagia, Jembatan Purwakarta-Subang yang Dibangun KDM Bisa Dilalui

“Orang yang ikhlas, berkorban demi negara. Nulung kanu butuh, nalang kana susah, tapi tara make pencitraan, kabeh kaluar tinu rasa,” ucap KDM.

Selain itu, KDM menilai Prabowo selama ini kerap dijelekkan dan difitnah oleh orang lain. Tetapi di balik itu semua Prabowo tak pernah membuat serangan balik dengan menjelekkan atau memfitnah orang lain.

Didampingi Saepul Bahri Binzein, Dedi Mulyadi Resmikan Jembatan Cihambulu yang Sempat Mangkrak

“Malah fakta juga ditutupi untuk menjaga teman. Pemimpin itu yang begitu,” ucapnya.

Tidak hanya itu, KDM juga mengungkap fakta saat sejumlah patung di Purwakarta dirobohkan oleh massa tertentu. Saat KDM menghadapinya sendiri karena semua orang takut.

Biaya Distribusi Mahal, KDM Sarankan Tarif Tol Murah Khusus Angkutan Pangan

Dalam perjalanannya, ia merasa tertolong oleh kehadiran Hashim Djojohadikusumo yang tak lain adik Prabowo. Saat itu KDM sendiri belum mengenal secara personal sosok Hashim.

“Saya waktu itu tidak kenal, tapi tiba-tiba datang memberikan bantuan untuk membangun kembali yang baru. Artinya itu orang ikhlas. Yang lain mah gak ada yang berani datang,” kata KDM.

Halaman Selanjutnya
img_title