Megawati Hangestri Berhasil Pecahan Rekor 1.500 Poin di Liga Voli Korea

Megawati Hangestri Pertiwi
Sumber :

VIVA Jabar - Megawati Hangestri pemain voli asal Indonesia ini telah berhasil mencetak sebuah rekor bersejarah di Liga voli Korea saat melawan AI Perppres.

Megawati Hangestri Diakui Ko Hee Jin Aset Berharga Bagi Red Sparks

Megawati Hangestri sukses mencetak 35 poin saat Red Sparks melawan AI Perppres dalam laga lanjutan putaran ke-6 Liga voli Korea pada hari Jumat 14 Maret 2025. 

Tambahan 35 poin tersebut telah menjadikan Megawati ini sebagai pemain ke-47 dalam sejarah Liga voli Korea yang telah berhasil menembus pencapaian 1500 poin.

Ko Hee-jin terkesan! Megawati Hangestri Bangkit dan Bawa Red Sparks Lepas dari Tren Kekalahan Akhir Musim

Dalam sebuah prestasi ini menegaskan bahwa eksistensi Megawati sebagai salah satu pemain asing berpengaruh di Liga tersebut.

Red Sparks

Photo :
  • -
Jelang Playoff Best of Three! Ko Hee-jin Siap Turunkan Skuad Terbaik Red Sparks, Megawati Hangestri Amankan Tiket Final?

Dalam beberapa pertandingan lalu Megawati sempat diistirahatkan oleh pelatihnya karena memastikan pada babak paling nanti ia akan memberikan sebuah performa terbaiknya. 

Halaman Selanjutnya
img_title