NOC Indonesia Sambut Kepulangan Atlet Karate dan Triathlon

Kepulangan Atlet Karate & Triathlon disambut NOC Indonesia
Sumber :
  • Viva.co.id

Hal senada disampaikan Sandi. Ia mengaku belum puas dengan pencapaiannya saat ini.

Timnas U-23 Samai Rekor 22 Tahun Lalu Setelah Menang Telak, dan Hanya Butuh Hasil Imbang untuk Lolos

"Nanti di Asean Games semoga bisa memberikan yang terbaik," kata Sandi penuh keyakinan.

Apresiasi dan kegembiraan yang sama turut dikatakan Sekretaris Jenderal PP FORKI, Raja Sapta Ervian. Ia bersyukur atas prestasi yang diraih atlet karate.

Tak Hanya Tentukan Jawa sebagai Venue Pildun U-17, Erick pun Negosiasi Kontribusi FIFA

"Saya yakin kalian sudah maksimal. Ini yang terbaik yang sudah kalian berikan untuk bangsa dan negara," ucap Raja Sapta Ervian.

Tim Indonesia untuk SEA Games Kamboja yang dipimpin Chef de Mission (CdM) Lexyndo Hakim berpartisipasi di 32 Cabor. Mereka sudah mulai pulang ke Tanah Air sejak 8 Mei 2023 lalu. Tim Indonesia mendapat dukungan dari official partners, Li-Ning, MyTours, NusaPay, Gudangkripto, Pocari Sweat, Essenza, Bagasi, Berdikari Logistik Suplai.

Resmi, Kepengurusan KONI Pusat Periode 2023-2027 Dilantik Menpora RI