Namanya Menjadi Bahan Perbincagan Saentro Korea Selatan dan Indonesia, Intip Karir Megawati Sebagai Atlet
Minggu, 23 Februari 2025 - 16:06 WIB
Sumber :
- Screenshot berita tvonenews.com
Belum terasa puas Megawati terus melebarkan sayapnya di luar negeri dengan membela klub Thailand Supreme Chonburi-E Tech di Liga Voli Putri Thailand selama satu musim, lalu membela klub Vietnam Phu Tahnh Hoa di Liga Bola Voli Vietnam 2022 setelahPrliga 2022 usai.
Tahun 2023 Korea Selatan Red Sparks mengkontrak Megawati Hangestri Pertiwi selama satu tahun. Ia berhasil mengantar klubnya menembus playoff yang pertama kali dalam tujuh tahun dan berhasil menempatkan posisi ke tiga dalam musim terakhir.