Jumpa Pers Usai Pertandingan Indonesia Vs Bahrain, Shin Tae-yong Semprot AFC
Sabtu, 12 Oktober 2024 - 14:58 WIB
Sumber :
- Media PSSI
Usai beri penyataan dalam jumpa pers itu, Shin Tae-yong langsung beranjak dari tempat duduknya usai memberi beberapa pernyataan. Dalam sebuah video yang beredar di media sosial, tampak saat Shin Tae-yong berdiri, panitia LOC dari Bahrain juga berdiri dan hendak menyalami Shin Tae-yong. Namun, Shin buru-buru menarik tangannya dan tidak mau salaman.