Amunisi Baru! Miliano Jonathans Tingkatkan Daya Gedor Timnas Indonesia

Miliano Jonathans
Sumber :
  • Istimewa

Torehan ini pasti membuat Shin Tae-yong terpikat dan berharap dapat segera bergabung dengan Jay Idzes dan rekan-rekannya. 

Timnas Indonesia Tersingkir, Apa Dampak Kekalahan di ASEAN Cup 2024 pada Ranking FIFA?

PSSI tidak perlu menunggu lama karena Miliano Jonathans mungkin berubah pikiran karena dia juga memiliki kesempatan untuk bermain untuk Timnas Belanda U-21. 

Miliano Jonathans sangat memungkinkan untuk mengisi posisi lini tengah bersama Thom Haye atau Nathan Tjoe-A-On dengan skema 4-3-3 yang sering digunakan Shin Tae-yong. Ia juga bisa bermain sebagai penyerang sayap kiri atau saya kanan untuk melancarkan bola ke dua tombak Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen dan Rafael Struick. 

Ranking FIFA Merosot Tajam: Kekalahan di ASEAN Cup 2024 Jadi Sorotan

Mengingat Jepang dan Arab Saudi memiliki bek-bek tangguh, sangatlah tepat untuk secepatnya menaturalisasi Miliano Jonathans.