Shin Tae yong Siapkan Kevin Disk untuk Laga Kontra Jepang dan Arab Saudi

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
Sumber :

VIVA Jabar –Shin Tae-yong pelatih timnas Indonesia telah mempertimbangkan dalam pemanggilan Kevin Disk yang merupakan seorang pemain keturunan Indonesia yang berkarir di Eropa dalam memperkuat Skuad Garuda.

Mantan Pelatih Timnas Indonesia Ungkap Jujur Skuat Garuda Sulit Lolos Kualifikasi Piala Dunia 2026

Padahal saat ini PSSI telah mengumumkan 27 pemain yang akan dipanggil untuk membela Timnas Indonesia dalam pertandingan melawan Jepang dan Arab Saudi. 

 

Rafael Struick Minim Menit Bermain di Klub Potensi Digeser Patrick Kluivert Makin Lebar?

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Photo :
  • viva.co.id

PSSI telah memanggil sebanyak 27 pemain Timnas Indonesia dalam menghadapi Jepang dan Arab yang merupakan sebuah rangkaian laga putaran ketiga grup C kualifikasi Piala Dunia 206. 

Respon Menakjubkan Sandy Walsh Soal Media Belgia Jelekkan Timnas Indonesia

Dengan begitu kemungkinan pelatih timnas Indonesia akan menyatakan 28 pemain ke Timnas Indonesia yang akan mengarah pada Kevin Disk.

"Persiapan Timnas Indonesia baik. Memang pemain-pemain banyak yang selesai pertandingannya bersama klub, agak sedikit terlambat," ujar Shin Tae-yong kepada wartawan.

Halaman Selanjutnya
img_title