Fakta Tak Terduga Dari Khamis Al-Marri Wasit Timnas Indonesia Vs Jepang

Khamis Al-Marri
Sumber :

VIVA Jabar –Laga pertandingan Timnas Indonesia Vs Jepang pada putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang akan digelar pada tanggal 15 November 2024, AFC telah resmi menunjuk wasit asal Qatar yaitu Khamis Al-Marri.

Profil Khamis Al-Marri Wasit yang Berasal Dari Negara Qatar

Khamis Al-Marri ini bukan untuk pertama kalinya memimpin pertandingan Indonesia Vs Jepang akan tetapi pada Piala Asia 2023 dia juga pernah menjadi wasit duel Indonesia contra Jepang.

Dalam laga tersebut Timnas Indonesia kalah 1-3 yang dihukum oleh Khamis Al-Marri dengan pinalti, Ayase Ueda yang maju sebagai eksekutor pinalti dan sukses menjalankan tugasnya dengan baik. 

PSSI Siap Perbaiki Diri Usai Dapat Sanksi Dari FIFA

Khamis Al-Marri

Photo :
  • -

Yang pada awalnya wasit tersebut hanya melihat siapa untuk melihat pelanggaran tersebut akan tetapi dia pun benar-benar menunjukkan titik putihnya. 

Kelemahan Timnas Indonesia Jelang Pertandingan Melawan Jepang

Khamis Al-Marri saat ini akan kembali memimpin laga pertandingan Timnas Indonesia melawan Jepang pada tanggal 15 November 2024 dalam putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan 9 poin dari 4 laga.

Halaman Selanjutnya
img_title