Indonesia vs Jepang, Misi Mustahil atau Kemenangan Bersejarah?

Timnas Jepang
Sumber :

Pelatih yang telah mengantongi lisensi AFC Pro itu menyebut, skuad asuhan Shin Tae-yong bakal menghadapi risiko besar jika bermain terbuka. Sebab, Jepang punya pemain-pemain berkualitas yang memiliki kecepatan dan skill yang mumpuni. 

Misi Mustahil? Timnas Indonesia vs Jepang, Bisakah Raih Poin?

“Karena kalau bermain terbuka akan terlalu berisiko bagi Timnas Indonesia. Hal ini karena pemain-pemain Jepang punya kecepatan dan kualitas individu yang bagus. Jadi bisa berbahaya,” ujar pelatih PSKC Cimahi itu.

“Menurut prediksi saya, Shin Tae-yong akan menerapkan compact defense dengan garis pertahanan yang tidak terlalu rendah. Mungkin bisa di tengah, tergantung situasinya dari lawan juga,” ia menambahkan.

Nonton Gratis Australia vs Arab Saudi , Ini 2 Link Live Streaming