4 Pemain Dicoret Jelang Piala AFF 2024, Shin Tae-yong Sudah Siapkan Pengganti
Jumat, 29 November 2024 - 22:02 WIB
Sumber :
- Screenshot berita tvonenews.com
Dua pemain baru, Victor Dethan dan Sulthan Zaky dari PSM Makassar, dipanggil untuk menggantikan posisi yang kosong setelah pencopotan.
Baca Juga :
4 Pemain Dicoret STY dari Pemusatan Latihan Timnas untuk Piala AFF 2024, Simak Alasannya!
“Untuk pemain keempat yang dicoret, ini lebih ke alasan taktik dan strategi pelatih Shin Tae-yong saja. Lagi pula ini baru pemusatan latihan. Nantinya hanya 23 pemain yang dipilih membela Timnas Indonesia.” tambah Sumardji.
Dengan banyaknya perubahan ini, Shin Tae-yong berharap dapat menemukan kombinasi yang tepat untuk menghadapi tantangan di turnamen yang akan datang.