3 Pemain Keturunan Siap Perkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Rafael Struick
Sumber :

Ronaldo tersebut sempat telah mencatat beberapa pertandingan saat masih di level Junior, yang pada saat ini dia telah bermain sebanyak 26 kali di Timnas Indonesia dan juga seluruh kategori usia dengan menciptakan 3 gol. 

Patrick Kluivert Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Sindir Shin Tae-yong?

Yang kedua adalah Victor Dethan Jonson Benjamin Dethan yang dirinya saat ini tengah berusia 20 tahun yang memiliki darah keturunan Indonesia dari sang ayah dan ibunya berasal dari Kanada. 

Victor telah dipilih oleh Shin Tae-yong besar akan menjalani debutnya bersama timnas Indonesia di Piala AFF 2024 nanti dan dia belum pernah sama sekali memperkuat tim senior.

Patrick Kluivert Ungkap Indonesia Punya Keistimewaan Lolos Piala Dunia, Apakah Itu?

Yang terakhir adalah Rafael Struick Mayan saat ini tengah berusia 21 tahun yang mempunyai darah keturunan dari sang ayah dan dia merupakan salah satu Penyerang yang diandalkan oleh Shin Tae-yong .

Untuk saat ini Struick telah mencatat sebanyak 27 penampilan bersama timnas Indonesia baik di level senior ataupun dikategori umur yang dirinya juga telah mencatat 5 gol selama berseragam merah putih.

Patrick Kluivert Ambil Alih Timnas Indonesia, Sindiran untuk Shin Tae-yong Jadi Sorotan