Banyak Pemain Keturunan Ingin Gabung Timnas Indonesia, Sandy Walsh: Semakin Baik

Sandy Walsh
Sumber :
  • tvonenews

Sandy Walsh

Photo :
  • -
Kim Sang-sik Tak Menyangka Timnas Indonesia Punya Pertahanan Yang Kuat

Sebagai orang yang ingin sepakbola Indonesia terus maju, Sandy Walsh menyambut baik antusiasme pemain keturunan yang ingin bergabung. Ia siap membantu mereka yang ingin memperkuat Timnas Indonesia.

"Saya selalu siap membantu semua orang. Hal itu hanya akan menguntungkan level tim," tambah Sandy Walsh.

Coach Justin Lebih Realistis Soal Timnas Indonesia Lolos Kualifikasi Piala Dunia 2026

Walsh memandang semakin banyak pemain berkualitas yang bergabung, maka akan semakin baik untuk perkembangan Timnas Indonesia, terlebih dalam menghadapi kompetisi internasional.

"Semakin banyak pemain berkualitas, semakin baik untuk perkembangan timnas Indonesia," tuturnya.

Usai Dikalahkan Vietnam, Pemain Timnas Indonesia Optimis Menang Lawan Filipina