Pemain Keturunan Ini Tolak Tawaran Gabung Timnas Indonesia Malah Sebut Tanah Leluhurnya Seperti...
Rabu, 22 Januari 2025 - 20:26 WIB
Sumber :
- tvonenews.com
Ia merasa bangga dengan keputusan adiknya yang menunjukkan komitmen kuat untuk mewakili negara asal ibu mereka.
Meskipun perjalanan karier internasional keduanya berbeda, Tijjani tetap menghargai dan mendukung pilihan Eliano untuk membela Indonesia, sebagai bentuk pengabdian terhadap warisan keluarga mereka.
"Unik! Adik saya Eliano bermain untuk Indonesia adalah sesuatu yang membuat saya bangga," kata Tijjani.