Erick Thohir Makan Malam Bersama Pemain Diaspora di Belanda, Bahas Timnas Indonesia

Erick Thohir Beserta Jajaran Pelatih Timnas Indonesia
Sumber :

VIVAJabar – Ketua Umum PSSI diketahui sedang berada di Belanda untuk beberapa aktivitas.

Indonesia Kalah Telah di Debutnya Patrick Kluivert, Begini Reaksi Erick Thohir

Aktivitas Erick Thohir diantaranya berkunjung ke Federasi Sepakbola Belanda, yakni KNVB serta menjumpai pelatih Patrick Kluivert beserta asistennya.

Selain itu, pria yang juga menjabat Menteri BUMN itu juga menemui pemain Timnas Indonesia yang bermain di Eropa.

Dibantai Australia 5-1, Apakah Timnas Indonesia Masih Bisa Lolos ke Piala Dunia?

Para pemain tersebut diantaranya Mees Hilgers, Calvin Verdonk, Thom Haye, Ragnar Oratmangoen, dan Eliano Reijnders.

Melalui unggahan akun Instagram pribadinya, Erick mengatakan dirinya bertemu dengan Ragnar Cs gun memupuk optimisme Skuad Garuda.

Tagar #KluivertOut Jadi Trending Topik, Nasib Patrick Kluivert Dipertanyakan

Tak hanya itu, Erick juga berdiskusi serta menyerap masukkan terkait Timnas Indonesia.

Halaman Selanjutnya
img_title