Prediksi Line Up Pemain Timnas Indonesia U-20 vs Yaman U-20 di Piala Asia 2025
VIVA Jabar –Berikut ini prediksi Pemain atau Line Up Timnas Indonesia U-20 vs Yaman di Piala Asia U-20 2025 yang akan dihelat besok.
laga Timnas Indonesia U-20 vs Yaman di Piala Asia U-20 2025. Duel ini digelar di pada Rabu (19/2/2025) mulai jam 18:30 malam WIB.
Tim Garuda Muda harus angkat koper lebih awal dari Shenzen, China setelah menelan dua kekalahan beruntun di Grup C.
Setelah takluk 0-3 dari Iran di laga pembuka, skuad asuhan Indra Sjafri kembali menyerah 1-3 dari Uzbekistan pada Minggu (16/2/2025).
Sebelum kembali ke Tanah Air, Timnas Indonesia U-20 masih harus melakoni satu laga penutup Grup C. Mereka pun berambisi meraih kemenangan sebagai hiburan.
Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-20 di Piala Asia U-20 2025
Kiper: Ikram Algiffari (Semen Padang FC), I Wayan Arta Wiguna (Bali United), Fitrah Maulana Ridwan (Persib)