Resmi Diangkat menjadi Pelatih, Berikut Rekam Jejak Pieter Huistra
Rabu, 19 Februari 2025 - 17:06 WIB
Sumber :
Jabar – Tepat pada tanggal 19 Februari 2025 Pieter Huistra resmi ditunjuk sebagai pelatih baru PSS Sleman. Hal ini dikabarkan melalui media sosial resmi PSS Sleman.
Baca Juga :
Kekalahan Jadi Peringatan, Timnas Indonesia Dihadapkan Masalah Baru Jelang Lawan Bahrain
Instagram PSS Sleman
Photo :
- -
"We are granted to welcome Our new coach @pieterhuistra <3 Selamat bekerja hadirkan banyak kemenangan untuk Super Elija di sisa musim ini Coach!" tulis PSS Sleman.
Halaman Selanjutnya
Tak lama mendepak Mazola Junior sebagai pelatih setalah performa permainan memalukan di kandang Arema FC. Tentu kedatangan Pieter Huistra membawa harapan baru bagi PSS Sleman dalam menampilkan performa yang lebih baik.